PENERAPAN BIMBINGAN KLASIKAL DARINGMODEL PROJECT BASED LEARNINGUNTUKMENINGKATKANKREATIVITASBELAJAR
Minggu, 09-Febuari-2025 08:36:55 dilihat (27)

PENERAPAN BIMBINGAN KLASIKAL DARINGMODEL PROJECT BASED LEARNINGUNTUKMENINGKATKANKREATIVITASBELAJAR

PESERTA DIDIK KELAS XI IPS

 SMA NEGERI 1 CEPIRING

TAHUNPELAJARAN2020/2021

 

SMAN 1 CEPIRING

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Penelitian Tindakan Bimbingan dan Konseling

 

 

 

 

Oleh

 

HERI SULISTIYO

 

 

 

2020

 

 

 

HALAMAN PENGESAHAN

LAPORAN HASIL PENELITIAN

 

Laporan Penelitian dengan:

Judul

:

ModelProjectBasedLearningUntukMeningkatkanKreativitas Belajar Peserta Didik Kelas XI IPS 3 SMA N 1 Cepiring Tahun Pelajaran 2020 /2021

 

Peneliti

:

Heri Sulistiyo, S.Pd

NIP

:

-

Pangkat/Golongan     

:

-

Jabatan           

:

Guru Bimbingan dan Konseling

Waktu Pelaksanaan    

:

Juni – Desember 2020

Kabupaten/Kota

:

Kendal

 Provinsi

;

Jawa Tengah

 

Disahkan di     :  Cepiring

               Pada Tanggal           :  Desember  2020

 

                     

Mengetahui

                                                                                   

 

 

 

 

                             

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

SURAT PERNYATAAN KEASLIAN KARYA TULIS

 

 

Yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama                                       : Heri Sulistiyo, S.Pd

Jabatan                                    : Guru Bimbingan dan Konseling

 

Dengan ini menyatakan dengan sebenarnya bahwa penelitian  yang berjudul:

PENERAPAN BIMBINGAN KLASIKAL DARINGMODEL PROJECT BASED LEARNINGUNTUKMENINGKATKANKREATIVITASBELAJAR PESERTA DIDIK KELAS XI IPS SMA NEGERI 1 CEPIRING TAHUNPELAJARAN2020/2021

adalah hasil karya saya sendiri dan bukan  hasil plagiat.

 

Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan penuh kesadaran, apabila saya memberikan pernyataan yang tidak benar saya bersedia menerima sanksi yang berlaku.

 

Cepiring,        Desember 2020

 

                                                                                              Peneliti,

 

 

 

                                                                                              Heri Sulistiyo, S.Pd

                                                                                 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

ABSTRAK

 

Kusumawati, Ratih . 2020. “ Penerapan Bimbingan Klasikal Daring ModelProjectBased Learning untuk Meningkatkan Kreativitas Belajar Peserta DidikKelasXIIPS 3 SMA N 1 Cepiring TahunPelajaran 2020/2021.

Abstrak

LatarbelakangdilakukanPenelitianinikarenakemauandankeingintahuantentang tugasyag diberikanguruselamadaringyang masihrendah,banyakpeserta didik yang kurang memperhatikan materi yang disampaikan oleh guruselama daring. Berdasarkan keluhan dari peserta didik bahwa banyak guru yanghanya memberi tugas selama daring untuk merangkum, menyalin materi dari bukuajardanditulismanualdandipelajari..SolusidaripermasalahaniniadalahpenelitimenawarkanmenggunakanbimbinganklasikalmodelProjectBasedlearninguntukditerapkankepadasiswa.Tujuanpenelitianiniadalahuntukmengetahuibimbinganklasikaldenganprojectbasedlearningsecaradaringmeningkatkan kreativitas belajarPeserta Didik Penelitian ini berjenis penelitiantindakan bimbingandankonseling.Modeldalampenelitianinimenggunakanmodelpenelitiankurtlewinyangterdiridari4tahapyaitu;perencanaan,pelaksanaan tindakan, observasi dan refleksi. Subjek penelitian ini adalah siswakelasXIIPS 3 SMA N 1 Cepiring TahunPelajaran 2022/2023 dengan 23 peserta didik perempuan dan 10 peserta didik laki – laki.Teknikpengumpulandatamenggunakankueisoner.Hasilpenelitian inidapatdijelaskan sebagai berikut: 1) dalam penerapan bimbingan klasikal model projectbased learning terdapat peningkatan kreativitas belajar siswadisetiap siklusnya,ini bisa dibuktikan pada pra siklus I keadaan kreativitas belajar siswa 47 % (kategori rendah)sedangkan pada siklus I setelah diberikan layanan kreativitasbelajarpesertadidikadapeningkatanmencapaiprosentase67%(sedang).Aktivitas kreativitas belajar peserta didik dilanjutkan dengan siklus II dimanahasilnyasydahmencapai87%(tinggi)sehinggapadasiklusIIdinyatakanberhasilkarenasudahmencapaiindikatorkinerja.

KataKunci:ProjectBasedLearning,BimbinganKlasikal,KreativitasBelajar.

 

 

 

KATAPENGANTAR

 

Segala puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esayangtelahmemberikanrahmatdanbimbingan-Nyasehinggapenulisdapatmenyelesaikan penulisan Laporan Penelitian Bimbingan dan Konseling denganjudulPenerapanBimbinganKlasikalDaringModelProjectBasedLearningUntuk Meningkatkan Kreativitas Belajar Peserta Didik Kelas XI IPS 3 SMA N 1 Cepiring TahunPelajaran 2020/2021dengan baik.

Peneliti menyadari jika selama proses pengerjaan penelitian ini, banyak pihak telah memberikan bantuan dan dukungannya, oleh karena itu, peneliti juga ingin menyampaikan rasa terima kasih kepada:

Ibu selaku Kepala Sekolah  yang telah memberikan motivasi di setiap tahapan pengerjaan penelitian ini hingga selesai.

  1. Bapak M. Nurudin, S.Pd selaku pembimbing penelitian yang telah sabar membimbing kami.
  2. Teman-teman satu bimbingan penelitian yang sama-sama berjuang dan saling memberikan dukungan selama proses penelitian.

Penulismenyadaribahwatugasakhirinimasihjauhdarisempurnadikarenakan terbatasnya pengalaman dan pengetahuan yang dimiliki penulis. Olehkarenaitu,penulismengharapkansegalabentuksaransertamasukanbahkankritikyangmembangun dariberbagaipihak.

Semoga laporanini dapat bermanfaat bagi para pembaca, semua pihakdanbagimahasiswakhususnya.

 

Cepiring,…Desember2020Penulis

 

 

 

DAFTARISI

HALAMANJUDUL......................................................................................

i

HALAMANPENGESAHAN.........................................................................

ii

HALAMANPERNYATAAN.......................................................................

iii

KATAPENGANTAR....................................................................................

iv

DAFTARISI..................................................................................................

v

DAFTARLAMPIRAN..................................................................................

vi

BABIPENDAHULUAN..............................................................................

1

1.1 LatarBelakang..................................................................................

1

1.2IdentifikasiMasalah..........................................................................

2

1.3RumusanMasalah.............................................................................

5

1.4TujuanPenelitian...............................................................................

6

1.5ManfaatPenelitian.............................................................................

6

BABIIKAJIANPUSTAKA.........................................................................

8

2.1KajianTeori......................................................................................

8

2.2KajianPenelitianyangRelevan.........................................................

27

2.3KerangkaBerpikir..............................................................................

28

2.4HipotesisPenelitian............................................................................

28

BABIIIMETODEPENELITIAN.................................................................

29